Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

PENGERTIAN VPN(Virtual Private Network)

Gambar
Nama : Yuri Mahasin Kelas  : XII TKJ 1 PENGERTIAN VPN Virtual Private Network atau biasa disebut VPN adalah Sebuah cara aman untuk mengakses local area network yang berada pada jangkauan tertentu, dengan menggunakan internet atau jaringan umum lainnya untuk melakukan transmisi data paket secara pribadi. salah satu fungsi adanya vpn adalah keamanan dalam berkomunikasi atau dalam pertukaran data, juga tidak memungkinkan pihak lain untuk menyusup ke traffic (lalu lintas jaringan) yang tidak semestinya.. Fungsi VPN Teknologi VPN atau virtual Private Network mempunyai tiga fungsi utama yaitu  1. Confidentially (Kerahasiaan) Teknologi VPN merupakan teknologi yang memanfaatkan jaringan publik yang tentunya sangat rawan terhadap pencurian data.  2. Data Integrity (Keutuhan Data) Ketika melewati jaringan internet, sebenarnya data telah berjalan sangat jauh melintasi berbagai negara. Pada saat perjalanan tersebut, berbagai gangguan dapat terjadi terhadap isinya, baik hila

PENGERTIAN DEDICATED SERVER

Gambar
NAMA : Yuri mahasin Kelas : XII TKJ 1 Pengertian Dedicated Server Dedicated Server adalah salah satu tipe hosting yang menawarkan sebuah server secara penuh kepada hanya satu buah akun penyewa. Artinya, jika anda memutuskan untuk membeli (sebenarnya hanya menyewa) sebuah layanan hosting dedicated server, maka anda akan mendapatkan akses sepenuhnya terhadap sebuah server. Secara mendasar, dedicated server termasuk jenis server pribadi yang hanya digunakan sebagai tempat penyimpanan blog/web dengan kunjungan yang extrim, sehingga mampu menangani beban yang sangat tinggi dan melayani jumlah pengunjung yang diatas level jutaan. Kelebihan Dedicated Server •Akses Penuh Dedicated server memeberikan kebebasan kepada penyewa untuk memiliki hak akses yang dimiliki 100%.  • Aman Kelebihan dari penggunaan Dedicated Server selanjutnya adalah apabila terjadi kerusakan pada server, Anda tidak bertanggung jawab pada kerusakan tersebut. Sehingga sangat aman bagi Anda untuk me