Postingan

SISTEM KONTROL DAN MONITORING

Gambar
NAMA : YURI MAHASIN KELAS : XII TKJ 1 SISTEM MONITORING JARINGAN Pada dasarnya, sebuah sistem monitoring melakukan proses pengumpulan data mengenai dirinya sendiri dan melakukan analisis terhadap data data dengan tujuan memaksimalkan seluruh sumber daya yang dimiliki Dibawah ini adalah konfigurasi salah satu aplikasi sistem monitoring jaringan, yaitu cacti Apa itu Cacti? Cacti adalah sistem monitoring jaringan dengan antarmuka user berbasis web. Langkah-langkah mengkonfigurasi cacti di Debian 8 : Masuk ke terminal atau login sebagai root. Ketikkan perintah di bawah untuk install cacti. apt-get install cacti Install Cacti Pilih ok pada configuring libphp-adodb Pilih OK Pilih yes pada configure database for cacti with dbconfig common. Pilih yes Isikan password administrator user MySQL yang akan digunakan untuk cacti. Isi Password Administrator MySQL Masukkan password untuk cacti saat masuk ke database MySQL. Masukkan Password Ketikkan lagi

PENGERTIAN VPN(Virtual Private Network)

Gambar
Nama : Yuri Mahasin Kelas  : XII TKJ 1 PENGERTIAN VPN Virtual Private Network atau biasa disebut VPN adalah Sebuah cara aman untuk mengakses local area network yang berada pada jangkauan tertentu, dengan menggunakan internet atau jaringan umum lainnya untuk melakukan transmisi data paket secara pribadi. salah satu fungsi adanya vpn adalah keamanan dalam berkomunikasi atau dalam pertukaran data, juga tidak memungkinkan pihak lain untuk menyusup ke traffic (lalu lintas jaringan) yang tidak semestinya.. Fungsi VPN Teknologi VPN atau virtual Private Network mempunyai tiga fungsi utama yaitu  1. Confidentially (Kerahasiaan) Teknologi VPN merupakan teknologi yang memanfaatkan jaringan publik yang tentunya sangat rawan terhadap pencurian data.  2. Data Integrity (Keutuhan Data) Ketika melewati jaringan internet, sebenarnya data telah berjalan sangat jauh melintasi berbagai negara. Pada saat perjalanan tersebut, berbagai gangguan dapat terjadi terhadap isinya, baik hila

PENGERTIAN DEDICATED SERVER

Gambar
NAMA : Yuri mahasin Kelas : XII TKJ 1 Pengertian Dedicated Server Dedicated Server adalah salah satu tipe hosting yang menawarkan sebuah server secara penuh kepada hanya satu buah akun penyewa. Artinya, jika anda memutuskan untuk membeli (sebenarnya hanya menyewa) sebuah layanan hosting dedicated server, maka anda akan mendapatkan akses sepenuhnya terhadap sebuah server. Secara mendasar, dedicated server termasuk jenis server pribadi yang hanya digunakan sebagai tempat penyimpanan blog/web dengan kunjungan yang extrim, sehingga mampu menangani beban yang sangat tinggi dan melayani jumlah pengunjung yang diatas level jutaan. Kelebihan Dedicated Server •Akses Penuh Dedicated server memeberikan kebebasan kepada penyewa untuk memiliki hak akses yang dimiliki 100%.  • Aman Kelebihan dari penggunaan Dedicated Server selanjutnya adalah apabila terjadi kerusakan pada server, Anda tidak bertanggung jawab pada kerusakan tersebut. Sehingga sangat aman bagi Anda untuk me

PENGERTIAN VPS(Virtual Private Server)

Gambar
Nama : Yuri Kelas  : XII TKJ 1 Pengertian VPS (Virtual Private Server) Vps adalah sebuah teknologi server side tentang sistem operasi dan software yang memungkinkan sebuah mesin yang kapasitasnya besar dibagi ke dalam beberapa mesin virtual Dasar-Dasar / Prinsip Kerja VPS : 1.VPS bekerja layaknya sebuah server yang terpisah 2.VPS bisa meng konfigurasi file untuk sistem dan aplikasi software 3.VPS memiliki processes, file, user dan menyediakan full root access 4.Setiap VPS memiliki ip address, tables, port number, filtering dan aturan routing sendiri 5.Setiap VPS dapat delete, modify, add file apapun termasuk file yang berada di root, dan dapat juga menginstal software aplikasi sendiri atau juga mengkonfigurasi root aplication software.  6.Setiap VPS dapat memiliki sistem libraries atau dapat mengubahnya menjadi salah satu system libraries yang lain. Kelebihan dan kekurangan VPS Kelebihan •Lebih cepat dan andal daripada server shared ho

PENGERTIAN CONTROL PANEL HOSTING

Gambar
NAMA : YURI MAHASIN KELAS : XII TKJ 1 PENGERTIAN CONTROL PANEL HOSTING     Control Panel Hosting adalah sebuah aplikasi  yang dapat dijalankan melalui browser, yang berfungsi untuk mengatur hosting, seperti membuat atau mengelola database, menginstal website, membuat email, membuat sub domain atau add on domain, dan banyak fungsi lainnya. JENIS - JENIS CONTROL PANEL HOSTING 1. Cpanel Cpanel merupakan sebuah kontrol panel web hosting untuk sistem operasi linux, panel ini sangat mudah digunakan apalagi untuk pemula. Agar dapat menggunakannya, anda harus mengeluarkan biaya untuk membeli lisensinya, panel hosting ini memiliki tiga struktur pengguna antara lain : Administrator, reseller ( agent ) dan pengguna. panel ini bisa anda pasang pada distro Linux diantaranya Debian ( Serta Turunannya ), Red Had ( Serta Turunannya ) dan FreeBSD. selain itu Cpanel juga bisa digunakan untuk hosting multi domain. 2. Plesk Plesk juga merupakan kontrol panel hosting berbayar y